Banggai, Sultengekspres.com – Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Tengah Nuzul Rahmat R, S.H., M.H, didampingi Ketua IAD Sulteng, Mila Rahmat, Rabu (24/9) melakukan kunjungan kerja di Luwuk, Kabupaten Banggai.

Setibanya di Bandara Syukuran Aminuddin Amir, Kajati Sulteng dan rombongan disambut langsung Bupati Banggai Amirudin Amir dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah.